Dengan model pembelajaran TIK yang sekarang ini, yang saya rasakan adalah adanya kemajuan pada diri saya.
Dulu pada pelajaran TIK walaupun ada prakteknya,namun guru masih lebih menonjolkan teori daripada praktikum.
Sehingga pemahaman saya tentang TIk masih kurang. Namun dengan model pembelajaran TIK yang bapak lakukan, pemahaman saya tentang TIK menjadi lebih baik.
Dengan praktik yang lebih menonjol daripada teori. Selain itu tugas-tugas yang bapak berikan membuat saya harus mengerjakannya walaupun saya malas.
Tapi karena tugas-tugas itulah saya jadi bisa mengetahui tentang blog,e-mail,dsb. thanks ya pak!!!
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
1 komentar:
Saya rasa pembelajaran TIK itu sangat menyenangkan!!!
cz biar kita gag gaptek....
Posting Komentar